ADVERTISEMENT
Rabu, Januari 14, 2026
Koran Papua
No Result
View All Result
  • Papua
  • Nusantara
  • Politik
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Kesehatan
  • Opini
  • Pendidikan
  • Foto
Koran Papua
No Result
View All Result
  • Papua
  • Nusantara
  • Politik
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Kesehatan
  • Opini
  • Pendidikan
  • Foto
ADVERTISEMENT
Home Hukrim Info Terkini

Indo-Pasifik Memanas: AUKUS dan Kekhawatiran Perimbangan Kekuatan Baru

Kondisi tersebut menempatkan negara-negara Asia Tenggara, termasuk Indonesia, pada posisi yang dilematis karena ingin menjaga stabilitas dan independensi, tetapi tidak bisa sepenuhnya menghindar dari tekanan dua kekuatan besar.

26 November 2025
0
Indo-Pasifik Memanas: AUKUS dan Kekhawatiran Perimbangan Kekuatan Baru

Daniela Angelica Souisa, Mahasiswi Semester 3 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Prodi Hubungan Internasional UNCEN Jayapura, Papua (foto:ist/koranpapua.id)

Bagikan ke FacebookBagikan ke XBagikan ke WhatsApp

Oleh: Daniela Angelica Souisa

Mahasiswi Semester 3 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Prodi Hubungan Internasional UNCEN Jayapura, Papua

ADVERTISEMENT

DALAM beberapa tahun terakhir, dinamika keamanan di kawasan Indo-Pasifik mengalami perubahan yang sangat signifikan, ditandai dengan meningkatnya intensitas persaingan strategis antara kekuatan besar dunia.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Ketegangan tersebut tidak hanya tercermin melalui manuver diplomatik dan ekonomi, tetapi juga melalui pembentukan aliansi-aliansi militer baru yang berpotensi mengubah peta geopolitik kawasan.

Baca Juga

TNI AL Peduli Pendidikan, Bagikan Perlengkapan Sekolah untuk Anak-anak Obano-Paniai

Festival Media se-Papua Raya Resmi Dibuka, Gubernur Meki Sebut Media Penyalur Informasi dan Mitra Kritis Pemerintah

Pembentukan AUKUS (pakta keamanan antara Amerika Serikat, Inggris, dan Australia) menandai babak baru rivalitas AS–Tiongkok di Indo-Pasifik

Dengan pakta ini juga menunjukkan bahwa persaingan keduanya telah memasuki tahap serius namun tetap dikemas secara “elegan” melalui kerja sama teknologi militer berkelas tinggi.

AUKUS tidak sekadar aliansi biasa, karena melibatkan transfer teknologi kapal selam nuklir, integrasi intelijen, serta kolaborasi dalam kecerdasan buatan dan keamanan siber, yang secara signifikan meningkatkan posisi Australia sebagai aktor militer regional.

Dari sudut geopolitik, langkah ini jelas dapat dibaca sebagai upaya menyeimbangkan atau bahkan menahan ekspansi pengaruh Tiongkok, terutama di Laut Tiongkok Selatan.

Sementara Tiongkok memandang AUKUS sebagai ancaman stabilitas regional dan pemicu potensi perlombaan senjata baru.

Akibatnya, tensi di Indo-Pasifik kian terasa melalui meningkatnya manuver militer, latihan bersama, dan retorika diplomatik dari kedua pihak.

Dalam konteks ini, Indo-Pasifik tidak lagi sekadar wilayah geografis, melainkan arena kompetisi geopolitik paling panas abad ke-21.

Di mana AS berupaya mempertahankan dominansinya melalui penguatan sekutu, sedangkan Tiongkok memperluas pengaruhnya lewat ekonomi dan kekuatan militer.

Kondisi tersebut menempatkan negara-negara Asia Tenggara, termasuk Indonesia, pada posisi yang dilematis karena ingin menjaga stabilitas dan independensi, tetapi tidak bisa sepenuhnya menghindar dari tekanan dua kekuatan besar.

Oleh karena itu, negara-negara ASEAN ke depan perlu lebih vokal dalam memperkuat arsitektur keamanan regional agar tidak hanya menjadi penonton dalam rivalitas dua raksasa tersebut. (Redaksi)

Cek juga berita-berita Koranpapua.id di Google News

Baca Artikel Lainnya

TNI AL Peduli Pendidikan, Bagikan Perlengkapan Sekolah untuk Anak-anak Obano-Paniai

TNI AL Peduli Pendidikan, Bagikan Perlengkapan Sekolah untuk Anak-anak Obano-Paniai

13 Januari 2026
Festival Media se-Papua Raya Resmi Dibuka, Gubernur Meki Sebut Media Penyalur Informasi dan Mitra Kritis Pemerintah

Festival Media se-Papua Raya Resmi Dibuka, Gubernur Meki Sebut Media Penyalur Informasi dan Mitra Kritis Pemerintah

13 Januari 2026
Wapres Gibran Tiba di Biak Disambut Gubernur Mathius Fakhiri, Berikut Agenda Kunjungannya

Wapres Gibran Tiba di Biak Disambut Gubernur Mathius Fakhiri, Berikut Agenda Kunjungannya

13 Januari 2026
Pensiun tapi Enggan Lepas Aset, Mantan Pejabat Mimika Kuasai Mobil Dinas

Pensiun tapi Enggan Lepas Aset, Mantan Pejabat Mimika Kuasai Mobil Dinas

13 Januari 2026
Warga Ber-KTP Puncak di Kwamki Narama Segera Dipulangkan, Pendataan Pekan Ini

Warga Ber-KTP Puncak di Kwamki Narama Segera Dipulangkan, Pendataan Pekan Ini

13 Januari 2026
Kelamaan di Jakarta, KEPP Otsus Didesak Turun ke Papua, Dinilai Belum Maksimal Bekerja Pasca Dilantik

Kelamaan di Jakarta, KEPP Otsus Didesak Turun ke Papua, Dinilai Belum Maksimal Bekerja Pasca Dilantik

13 Januari 2026

POPULER

  • Sejumlah Pejabat Utama Polda Papua Tengah Dirotasi, Perwira Wanita Pertama Jabat Kabid Propam

    Sejumlah Pejabat Utama Polda Papua Tengah Dirotasi, Perwira Wanita Pertama Jabat Kabid Propam

    2456 shares
    Bagikan 982 Tweet 614
  • Kericuhan Kembali Pecah Usai Prosesi Damai Konflik Kwamki Narama di Timika

    644 shares
    Bagikan 258 Tweet 161
  • Kontak Senjata di Kampung Tetmid, TNI asal NTT Tewas Ditembak KKB, Korban Dievakuasi ke Timika

    643 shares
    Bagikan 257 Tweet 161
  • Tiga Hari ‘Dikepung’ OPM, 18 Pekerja Freeport Berhasil Diselamatkan Satgas Habema

    625 shares
    Bagikan 250 Tweet 156
  • Pelaku Pembacokan di Jalan Serui Mekar Timika Menyerahkan Diri ke Polisi

    616 shares
    Bagikan 246 Tweet 154
  • Konflik Berdarah di Kwamki Narama Timika Resmi Berakhir, Kubu Dang & Newegalen Jalani Prosesi Patah Panah

    609 shares
    Bagikan 244 Tweet 152
  • Tahun 2025 Cerai Gugat Mendominasi, Banyak Janda Baru di Mimika

    568 shares
    Bagikan 227 Tweet 142
Next Post
Antisipasi Bentrok Susulan, Aparat Gabungan Digeser ke Distrik Kapiraya-Mimika

Antisipasi Bentrok Susulan, Aparat Gabungan Digeser ke Distrik Kapiraya-Mimika

Langkah Pertama dari Hoya, Agustinus Mote Raih SIP Digital Pertama di Mimika

Langkah Pertama dari Hoya, Agustinus Mote Raih SIP Digital Pertama di Mimika

RAPBD Mimika Tahun 2026 Ditetapkan Rp5,64 Triliun

RAPBD Mimika Tahun 2026 Ditetapkan Rp5,64 Triliun

Koran Papua

© 2024 Koranpapua.id

Menu

  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • Papua
  • Nusantara
  • Politik
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Kesehatan
  • Opini
  • Pendidikan
  • Foto

© 2024 Koranpapua.id