ADVERTISEMENT
Senin, Januari 26, 2026
Koran Papua
No Result
View All Result
  • Papua
  • Nusantara
  • Politik
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Kesehatan
  • Opini
  • Pendidikan
  • Foto
Koran Papua
No Result
View All Result
  • Papua
  • Nusantara
  • Politik
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Kesehatan
  • Opini
  • Pendidikan
  • Foto
ADVERTISEMENT
Home Agama

Apresiasi Toleransi Beragama di Papua, Jusuf Kalla: Masjid Memiliki Peran yang Luas daripada Sekadar Tempat Beribadah

Kemakmuran masjid tidak hanya diukur dari bangunan yang besar atau ramainya jamaah, tetapi juga dari meningkatnya kesejahteraan umat di lingkungan sekitarnya.

24 November 2025
0
Apresiasi Toleransi Beragama di Papua, Jusuf Kalla: Masjid Memiliki Peran yang Luas daripada Sekadar Tempat Beribadah

Jusuf Kalla (foto :Ist/koranpapua.id )

Bagikan ke FacebookBagikan ke XBagikan ke WhatsApp

JAKARTA, Koranpapua.id- Jusuf Kalla, Ketua Umum (Ketum) Dewan Masjid Indonesia (DMI), memberikan apresiasi terhadap toleransi antarumat berada di Papua.

Ia mencontohkan, di Sentani, Kabupaten Jayapura, di mana masjid dan gereja besar berdiri saling berhadapan.

ADVERTISEMENT

Menurutnya, pemandangan yang indah itu menunjukan simbol kerukunan antarumat beragama yang harus terus dipelihara.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Jusuf Kala mengatakan, semua rumah ibadah pada dasarnya memiliki tujuan yang sama yaitu, membimbing umat menuju kebaikan.

Baca Juga

Paroki Komopa Dekenat Paniai Gelar Diskusi dan Makan Bersama Jelang Muspasme ke-VIII

Sekda Mimika Ingatkan Penyusunan RKPD 2027 Harus Partisipatif dan Berbasis Data

Karena itu, ia menegaskan tidak ada ruang bagi kekerasan yang mengatasnamakan agama. “Tidak ada agama yang membenarkan pembunuhan. Itu bukan jalan menuju surga,” tegasnya.

Ia bahkan mendorong masjid dan gereja untuk menjalankan program-program sosial secara bersama, selama tidak bersinggungan dengan akidah, guna memperkuat pembangunan masyarakat Papua secara lebih menyeluruh.

“Akidah boleh berbeda, tetapi pengabdian kepada masyarakat bisa dilakukan bersama,” ujarnya.

Ditegaskan bahwa masjid memiliki peran yang jauh lebih luas daripada sekadar tempat beribadah. Masjid harus menjadi pusat pemberdayaan dan kemajuan masyarakat, sekaligus memakmurkan dan dimakmurkan oleh jamaahnya.

Pesan itu ia sampaikan saat melantik pengurus wilayah DMI Papua, Papua Selatan, Papua Tengah, dan Papua Pegunungan di Jayapura, Minggu 23 November 2025.

“Masjid boleh megah, tetapi jika masyarakat di sekitarnya belum sejahtera, berarti masjid itu belum benar-benar dimakmurkan,” ujarnya dalam keterangan tertulisnya.

Ia menekankan bahwa kemakmuran masjid tidak hanya diukur dari bangunan yang besar atau ramainya jamaah, tetapi juga dari meningkatnya kesejahteraan umat di lingkungan sekitarnya.

Jusuf Kala juga menyoroti pentingnya peran masjid sebagai pusat pendidikan dan penguatan ekonomi umat.

Ia mengingatkan bahwa dua rukun Islam, zakat dan haji hanya bisa dilaksanakan oleh orang yang mampu secara finansial.

“Masjid perlu mendorong masyarakat untuk lebih berdaya, baik dalam ekonomi, pendidikan, maupun pemahaman agama,” katanya. (Redaksi)

Cek juga berita-berita Koranpapua.id di Google News

Baca Artikel Lainnya

Paroki Komopa Dekenat Paniai Gelar Diskusi dan Makan Bersama Jelang Muspasme ke-VIII

Paroki Komopa Dekenat Paniai Gelar Diskusi dan Makan Bersama Jelang Muspasme ke-VIII

26 Januari 2026
Sekda Mimika Ingatkan Penyusunan RKPD 2027 Harus Partisipatif dan Berbasis Data

Sekda Mimika Ingatkan Penyusunan RKPD 2027 Harus Partisipatif dan Berbasis Data

26 Januari 2026
Pemkab Mimika Targetkan Pembagian DPA 2026 Pekan Depan

Pemkab Mimika Targetkan Pembagian DPA 2026 Pekan Depan

26 Januari 2026
Pastor Goklian Ingatkan Wartawan Papua Wartakan Berita yang Benar dan Bermakna

Pastor Goklian Ingatkan Wartawan Papua Wartakan Berita yang Benar dan Bermakna

26 Januari 2026
Aksi Bisu di Halaman Katedral, 11 Warga Merauke Ditangkap, Koalisi HAM Papua Desak Polisi Bebaskan Mereka

Aksi Bisu di Halaman Katedral, 11 Warga Merauke Ditangkap, Koalisi HAM Papua Desak Polisi Bebaskan Mereka

26 Januari 2026
Tindak Lanjut Temuan BPK, BPKAD Mimika Minta OPD Perketat Pengawasan Proyek Fisik

Tindak Lanjut Temuan BPK, BPKAD Mimika Minta OPD Perketat Pengawasan Proyek Fisik

26 Januari 2026

POPULER

  • Bertemu Gubernur Fakhiri, Bahlil Pastikan Divestasi 10 Persen Saham Freeport Kuartal I Rampung Dalam Waktu Dekat

    Bertemu Gubernur Fakhiri, Bahlil Pastikan Divestasi 10 Persen Saham Freeport Kuartal I Rampung Dalam Waktu Dekat

    561 shares
    Bagikan 224 Tweet 140
  • Brigjen Alfred Papare Bergeser ke Papua Barat, Kombes Jeremias Rontini di Papua Tengah

    559 shares
    Bagikan 224 Tweet 140
  • Jabat Kapolda Papua Tengah, Jeremias Rontini ‘Pecah Bintang’, Berikut Sekilas Perjalanan Karirnya

    550 shares
    Bagikan 220 Tweet 138
  • Oknum Pejabat Bea Cukai Papua Diduga Lakukan Pelecehan Anak di Bawah Umur, Korban Anak Rekan Kerja

    596 shares
    Bagikan 238 Tweet 149
  • Pemkab Mimika Pastikan Buka Penerimaan CPNS 2026, Kuota 274 Formasi

    602 shares
    Bagikan 241 Tweet 151
  • Tembak Mati Beberapa Anggota Separatis, Koops Habema Rebut Dua Markas Utama OPM Kodap XVI Yahukimo

    539 shares
    Bagikan 216 Tweet 135
  • Jumat Bersih Hanya Sebatas Instruksi, Kelurahan di Distrik Mimika Baru Tidak Bergerak

    537 shares
    Bagikan 215 Tweet 134
Next Post
Perkuat Pengembangan Sepak Bola Usia Dini, PSSI Gandeng Freeport, PFA dan KNVB Gelar Kursus Kepelatihan di Timika

Perkuat Pengembangan Sepak Bola Usia Dini, PSSI Gandeng Freeport, PFA dan KNVB Gelar Kursus Kepelatihan di Timika

Membanggakan! Tiga Medali Kejurda Atletik Papua Barat Open 2025 Diboyong ke Polda Papua

Membanggakan! Tiga Medali Kejurda Atletik Papua Barat Open 2025 Diboyong ke Polda Papua

Harapan Baru Sepak Bola Tanah Papua, PSBS Biak Siap Merumput di Liga I Nasional

Harapan Baru Sepak Bola Tanah Papua, PSBS Biak Siap Merumput di Liga I Nasional

Koran Papua

© 2024 Koranpapua.id

Menu

  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • Papua
  • Nusantara
  • Politik
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Kesehatan
  • Opini
  • Pendidikan
  • Foto

© 2024 Koranpapua.id